note

note

Kamis, 24 Mei 2012

Cari Tau Nama Korea Kamu Berdasarkan Tanggal Lahir


Mau tau nama korea kamu? Ternyata cara menemukannya diambil dari tanggal lahir kamu sendiri lho.. Mau tau caranya? begini, begini, begini…

Nama marga kamu diambil dari angka terakhir Tahun Kelahiran
- 0: Park
- 1: Kim=keemasan
- 2: Shin=kepercayaan
- 3: Choi
- 4: Song
- 5: Kang=sejahtera,kekuatan
- 6: Han=beriman
- 7: Lee
- 8: Sung=terselesaikan
- 9: Jung=terhormat, cinta kasih, kebenaran
Nama tengah, diambil dari Bulan Kelahiran
- 1: Yong=keberanian,keabadian
- 2: Ji=kebijakan
- 3: Je
- 4: Hye=perempuan anggun,intelejensi,kebajikan
- 5: Dong
- 6: Sang=mulia
- 7: Ha
- 8: Hyo=kewajiban
- 9: Soo= keunggulan,kesempurnaan
- 10: Eun
- 11: Hyun=kebajikan,kehormatan. Hyun-sik=cerdas,hyun-ki=biijaksana
- 12: Rae
Nama kamu sendiri (halah, maksudnya panggilan), diambil dari Tanggal Lahir
- 1: Hwa=keabadian,kecantikan,kejayaan
- 2: Woo=gadis
- 3: Joon
- 4: Hee
- 5: Kyo
- 6: Kyung=cemerlang,kehormatan
- 7: Wook=matahari terbit
- 8: Jin=kebenaran
- 9: Jae=terhormat
- 10: Hoon
- 11: Ra
- 12: Bin
- 13: Sun=kebaikan
- 14: Ri
- 15: Soo=keunggulan,kesempurnaan
- 16: Rim
- 17: Ah
- 18: Ae=cinta
- 19: Neul
- 20: Mun=berpendidikan
- 21: In=manusia
- 22: Mi=cantik
- 23: Ki=energi
- 24: Sang=mulia
- 25: Byung
- 26: Seok
- 27: Gun
- 28: Yoo=kelembutan
- 29: Sup
- 30: Won
- 31: Sub

Karena saya lahir pada tanggal 11 bulan September tahun 19*9, berarti nama korea saya adalah Jung Hyun Ra! Hihihi… Kok aneh ya? Tapi gapapa lah… Nah, jadi apa nama korea kamu?^_^

ada pun sebagian makna dari nama korea udah tercantum. trus ada tambahan dikit nih…
Moon =sejahtera
Ok= permata,mutiara
Kwan =kekuatan
Cho=tampan/cantik
Bae=inspirasi
Bi=hujan
Bobae=berharga
Bok= diberkati
Bon=terbaik
Bong=luarbiasa
Chul= ketegaran
Chun=keadilan
Chin= berharga
Ching=kebangsawanan
Dae=hebat
Deok=kekal/kebajikan
Dong =timur
Eun= rahmat
Gi=berani
Goo=meraih
Hak=terpelajar
Hana=bunga ,kesatuan, Satu
Haneul=langit,surga
Hee=sukacita
Hei=rahmat
Hwan=bersinar
Hea=keanggunann
Ho=kebaikan
Hyeon=bijak
Il=tulus
Jeong=suci
Kwang=sinar
Kyeong=kehormatan
Min=kecerdasan,cemerlang
Myung=kecerdasan,terang
Nam=selatan
Ren=anggrek
Ryeon=teratai
Ryung=cemerlang
Seung= kemenangan
So=abadi,cantik
Sook=kemurniaan
Soon=kelembutan
Su=keistimewaan
Suk=kebesaran
Tak=kemenangan
Yoon=membiarkan
Young=kemakmuran
Yul=hasrat
Yun=melodi

Comment ya... berikan tanggapan dan perbaikan untuk entri ini... OK! ^_^
~GamSaHamNiDa~

Tidak ada komentar:

Posting Komentar